Contoh Surat Pribadi Bahasa Inggris

Contoh Surat Pribadi Bahasa Inggris
Contoh Surat Pribadi Bahasa Inggris

Pada umumnya ada dua jenis surat yaitu formal dan informal atau resmi dan tidak resmi. Surat formal biasanya adalah untuk keperluan perusaan atau badan usaha. Sedangkan surat informal adalah untuk keperluan pribadi, misalnya surat untuk teman dekat, teman sekolah atau keluarga.

Menulis surat pribadi atau personal letter dalam bahasa Inggris juga bukanlah hal yang sulit. Banyak contoh rurat pribadi bahasa Inggris yang bisa kita jadikan referensi atau contoh untuk menulis surat kepada teman yang tidak bisa berbahasa Indonesia.

Dan jangan terlalu khawatir dengan tata bahasa atau grammar, karena surat ini bersifat pribadi yang tidak memerlukan aturan formal seperti surat resmi. Yang harus diperhatikan adalah jangan sampai pesan yang kamu ingin sampaikan tidak bisa dimengerti oleh teman sobat pembaca, sehingga terjadi salah paham.

Misalkan saja, hindari singkatan dalam menulis kata dalam bahasa Inggris, tidak seperti bahasa Indonesia yang kita semua sudah paham maksud dari singkatannya.

Apabila sobat tidak begitu fasih dalam berbahasa Inggris ada baiknya untuk menggunakan kamus agar maksud dan tujuan sobat bisa dipahami oleh teman tersebut.

Oh iya, lagipula sekarang kan sudah ada google translate. Bisa sobat coba supaya lebih praktis. Tapi tetep sobat koreksi kembali ya hasil translate atau terjemahannya, barangkali ada yang kurang pas. Namanya juga aplikasi buatan manusia, tak ada yang sempurna.

Yakin saja bahwa teman kamu akan mengerti apabila tata bahasa yang sobat gunakan kurang lazim. Asalkan dia mengerti itu sudah cukup. Dan karena surat yang dikirim bersifat pribadi jadi sobat semua tidak perlu terlalu khawatir akan aturan-aturan dalam menulis surat. Selayaknya percakapan biasa yang dituangkan dalam tulisan kemudian dikirimkan kepada teman sobat.

Berikut daftar contoh surat pribadi bahasa Inggris dalam artikel ini.


1# Contoh Surat Pribadi Singkat Bahasa Inggris tentang Liburan


Jakarta, 25th October 2020

Dear Denny,

I am fine here, how are you? I have received your letter during 3rd week of August. For this year's holidays, I went to Malang with my parents and stayed in our uncle’s house for a week.

We went to Jatim Park which is one of the famous place in Malang. Then we visited Malang Night Paradise, Batu Night Spectaculer, and also Balekambang Beach. Really I enjoyed going to the one of big city of East Java.

Next day we visited Wendit Water Park and Angkut Museum which are very beautiful and monumental places. Really Malang is a flower city which is good memory in my life. If possible please try to go to Malang at least one time. Rest in next.

With love.

Yours loving friend,


Rizky Febiyan


2# Contoh Surat Pribadi Bahasa Inggris Singkat untuk Sahabat


Bogor, December 23, 2020

Hi Mahendra,

It’s been a long time not hear a word from you. Miss you a lot here. Maybe your new job makes you busy there. That makes me happy for you Hendra. Just remind you this December we getting reunion with Andini, Marion, Nayla and Andmesh in Bandung.

Don’t forget to arrange everything like we talk before. We count on you there guys.

Please message me and I will forward with others.

See you in Bandung.

Kindly,


Mawar


3# Contoh Surat Pribadi Bahasa Inggris untuk Teman yang Ultah

Contoh Surat Pribadi Ucapan Ulang Tahun dalam Bahasa Inggris


4# Contoh Surat Pribadi Bahasa Inggris untuk Kakak

To: My Cute Sister
Cathy
In Jakarta
Hi Cathy,
Are you okay? For long time no see! I didn’t send you a letter too. Do you know that I really miss you so much!
When do you come home? I hope as soon as possible.
I know that you may busy with your job there. We all hope you success in your career. Mom and Dad always
pray for you, hope you always healthy and happy.
When you come home later, we will take you on a picnic. I'm sure it will be fun to go with you. I'm waiting
for that.
From: Your sweety sister
Julie


5# Contoh Surat Pribadi Bahasa Inggris untuk Ibu Tercinta

Contoh Surat Pribadi dalam Bahasa Inggris untuk Ibu Tercinta

Semoga Contoh Surat Pribadi Bahasa Inggris tersebut bisa menjadi ide atau inspirasi untuk surat sobat semua.

Mau tau cara menghasilkan uang dari rumah di masa pandemi???  Pelajari Selengkapnya